Berita 12 Agustus 2022
Kegiatan Pelatihan Fermentasi Pakan Ternak dan Sosialisasi Pencegahan PMK, lok. Ds. Tracal kec. Karanggeneng.
Kegiatan terselenggara atas kerjasama LSM Lentera, Kesbangpol dan Dinas PKH Kabupaten Lamongan Di balai desa tracal kec. Karanggeneng pada Kamis (12/8).